Partai Amanah Demokrasi Indonesia (PADI) Menggelar Buka Puasa Bersama di Kantor DPP-PADI

- Editor

Senin, 10 Maret 2025 - 16:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKSEL|Tribuneindonesia.com

Partai Amanah Demokrasi Indonesia (PADI) menggelar buka puasa bersama di Kantor DPP-PADI , Jln Wijaya II no 77 Kebayoran Baru,Jakarta Selatan.

Bulan suci Ramadhan selalu menjadi moment istimewa bagi umat muslim untuk mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan.

Ramadhan ini menjadi momen awal sekaligus langkah maju bagi PADI dalam mengarungi dinamika politik di masa mendatang.

Pada kesempatan kali ini, Ketua Umum Partai Amanah Demokrasi Indonesia (PADI), Trisya Suherman mengundang para pendiri dan pengurus partai untuk acara buka puasa bersama di Beatriss Restaurant Cafe, Jaksel,Senin 10 Maret 2025.

Ketum PADI,Trisya Suherman mengucapkan,terima kasih atas kehadiran para pendiri Partai PADI beserta pengurusnya, sehingga terlaksana nya acara dengan lancar dan baik.

Momentum Ramadan ini adalah waktu yang tepat untuk mempererat hubungan antar pengurus,dengan soliditas yang kuat, PADI akan semakin kokoh dalam menjalankan visi dan misinya untuk kepentingan rakyat,” ujarnya

Baca Juga:  GAS Laporkan Kadis dan Sekdis PMD Paluta ke Kejati Sumut, Dugaan Korupsi Rp12 Miliar dalam Proyek Pupuk dan CCTV

Acara ini mencerminkan semangat bangkit dan sinergi positif dalam membangun partai ke arah lebih maju

dengan mewujudkan semangat para pengurus guna sebagai konsilidasi penguatan dalam menyatukan serta meraih kemenangan ke depan.

Suasana penuh kehangatan tampak dari obrolan zoom meeting sebelum berbuka.mereka membahas berbagai isu strategis, termasuk upaya dalam menghadapi agenda politik mendatang.

Ketum menekankan pentingnya kekompakan dan kerja sama dalam membangun,kita harus tetap solid dan menjaga kebersamaan ini,dengan kekuatan yang kita miliki, sehingga partai PADI menjadi solusi bagi Indonesia maju.

Acara diakhiri dengan santapan hidangan khas berbuka puasa dan buka puasa bersama ini menjadi momentum penting dalam memperkuat konsolidasi, dan menjaga semangat perjuangan partai.

Dengan semangat kebersamaan yang terjalin erat, menunjukkan bahwa persatuan dan kekompakan adalah kunci utama dalam membawa perubahan,”tutupnya.

Berita Terkait

Akhir Aksi Sang “Kopral” Curanmor! Residivis Spesialis Motor Digulung Polisi Usai Viral di CCTV
Partai PADI Mantapkan Langkah Menuju Pemilu 2029
Cemburu Buta, Suami Tikam Istri 24 Kali hingga Tewas di Medan Area: Dendam Memuncak di Tengah Bansos
PENA PUJAKESUMA Minta Pemerintah Pusat Mediasi Sengketa Empat Pulau Aceh–Sumut
Bupati Bireuen Lantik Pengurus IMKB Banda Aceh
4 Pulau Aceh Berpindah, Jangan Ulangi Sejarah, Hormati Kesepakatan 1992
Diduga Agen Paspor Ilegal di Langsa Sita Handphone Warga, Imigrasi Janji Mediasi
Polsek Pancur Batu Klarifikasi Laporan Polisi yang Viral Komitmen Tuntaskan Kasus Pengancaman
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 09:15

Akhir Tahun 2024, Diduga Dinkes Belum Membayar TPK Nakes

Selasa, 17 Juni 2025 - 08:45

Sudah Tutup Lama, Karyawan PTPN I Tetap Dikutip Iuran Wajib Kopkar Mon Madu

Selasa, 17 Juni 2025 - 05:07

Jelang RUPS PLN, X Dihebohkan Munculnya Hastag #CopotDarmo dan #savePLN

Senin, 16 Juni 2025 - 17:17

“Peringatan Keras! Sekjen SIP Jangan Main Api di Perbatasan Sengketa 4 Pulau Bisa Picu Konflik Serius”

Senin, 16 Juni 2025 - 16:51

“BIO JP: Pupuk Organik Misterius Berteknologi Nano yang Siap Guncang Dunia Pertanian!”

Senin, 16 Juni 2025 - 07:06

Duel Berdarah, Seorang Warga Luka Berat Usai Ditusuk Senjata Tajam.

Senin, 16 Juni 2025 - 04:48

KAKI Aceh Teliti Proyek Pengadaan Barang dan Jasa: Temukan Indikasi Penyimpangan di Sejumlah Daerah

Senin, 16 Juni 2025 - 00:23

Aktivis Sumut Desak Presiden Prabowo Tuntaskan Polemik 4 Pulau Cegah Retaknya Persaudaraan Aceh–Sumut!

Berita Terbaru

Headline news

Akhir Tahun 2024, Diduga Dinkes Belum Membayar TPK Nakes

Selasa, 17 Jun 2025 - 09:15

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x