HRD Hadiri Pelantikan Sayuti-Husaini, Ini Harapan Anggota Komisi V DPR RI

- Editor

Selasa, 18 Februari 2025 - 01:58

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LHOKSEUMAWE,tribuneindonesia.com- Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (F-PKB), H Ruslan Daud (HRD), ikut menghadiri pelantikan Sayuti Abu Bakar-Husaini sebagai Walikota dan Wakil Walikota Lhokseumawe Periode 2025-2030, yang dilantik oleh Gubernur Aceh, H Muzakir Manaf di Gedung DPRK Lhokseumawe, Senin (17/2/2025).

Dalam kesempatan tersebut, HRD mengharapkan kepada Sayuti-Husaini dapat membawa perubahan Kota Lhokseumawe kearah yang lebih baik lima tahun ke depan sesuai dengan Visi dan Misinya yaitu Terwujudnya Lhokseumawe sebagai Kota Cerdas dan Nyaman Huni.

Lhokseumawe adalah sebuah kota kecil yang dulunya sangat dikenal karena sebagai penghasil gas alam terbesar di dunia. Namun kondisi pembangunan Kota Lhokseumawe masih cukup memprihatinkan hampir pada semua indikator pembangunan. Kota yang baik adalah kota yang memenuhi parameter atau indikator “Smart and liveable city.

Sayuti-Husaini juga memiliki sejumlah program kerja diantaranya smart economy, smart environment, smart living
smart mobility, smart people, smart goverment dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat (Quality of Life).

Baca Juga:  Satgas TMMD Ke-123 Pasang Mesin Pompa Air untuk Fasilitas Wudhu di Gampong Meunasah Baroh.

Mewujudkan keselamatan dan keamanan masyarakat (Safety and Security). Mengupayakan mobilitas dan transportasi (Mobility and transportation), pemerataan kesempatan ekonomi yang lebih luas di bidang industri, migas, jasa dan perikanan (Economic Oppurtunity base on industry, service and maritime).

Kemudian mewujudkan budaya islami dan semangat hidup warga kota (Culture and social vibrancy). Pengembangan ramah lingkungan dan berkelanjutan (Green and Suistanability). Mewujudkan pemerintahan yang baik dan akuntabel (Good Governance and Accountability)

“Harapan kita semua visi dan misi serta program tersebut dapat terwujud dalam kepemimpinan Sayuti-Husaini selama lima tahun ke depan, tentunya butuh dukungan dari berbagai elemen masyarakat dan semua pihak untuk dapat mewujudkan itu semua,” sebut HRD. (*)

Berita Terkait

Bahas Informasi Publik (Keuchik) Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur
Pengadaan Sirup Menuai Isu Negatip, Guna Untuk Menjaga Inflasi
Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS
Dirpolairud Polda Aceh Turun Langsung Bagikan Takjil untuk Masyarakat
Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polri, Kadivhumas Polri: Rotasi untuk Perkuat Kinerja Institusi
Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi.
SMPN 3 Tanjung Morawa Salurkan Dana BOS Tahap I dan II, Susanti: Alhamdulillah Tepat Sasaran untuk Keperluan Sekolah Anak-Anak Didik
FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) Sinegerisitas Desa & Insan Pers Aceh Timur
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:27

Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:27

Diduga Bohongi Publik Soal LHKPN, IWO Desak KPK Panggil dan Periksa VP PLN Sayfa Auliya Achidsti

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:14

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0111/Bireuen Bantu Meratakan Tanah untuk Pengerasan Jalan.

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:00

Dilantiknya menjadi Ketua TP PKK Deli Serdang Ny. Hj. Jelita Asri Ludin Tambunan

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:45

Sidak di Pasar Girian, Polres Bitung Pastikan Takaran Minyak KITA Sesuai

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:17

Kapolres Bitung: Wartawan adalah Mitra Kepolisian dalam Mengedukasi Masyarakat

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:53

Wakil Bupati Safari diMasjid Jamik Baiturrahim Jangka, Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Petani dan Perkuat Silaturahmi.

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:05

Mughi Prasetyo Gantikan Andy Rahmansyah Sebagai Kapolres Langsa

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x