Keuchik Abeuk Jaloh, Menyalurkan BLT-DD Ekstrem tahun 2025 Untuk 36 KPM

- Editor

Jumat, 28 Maret 2025 - 13:22

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen/Tribuneindonesia.com

Pemerintah gampong Abeuk jaloh, Kecamatan jangka Kabupaten Bireuen, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Ekstrem kepada 36 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Bantuan ini diberikan pemerintah desa sebagai langkah konkrit dalam percepatan penghapusan kemiskinan ekstrem dan mengurangi dampak ekonomi bagi masyarakat yang kurang mampu. Jumat {28/03/2025).sore

Setiap KPM menerima bantuan sebesar Rp. 300.000 per bulan selama tiga bulan berturut-turut, yaitu Januari, Februari, dan Maret 2025. Program ini bersumber dari Dana Desa dan diberikan kepada warga yang telah ditetapkan sesuai kriteria yang berlaku.

Keuchik Abeuk jaloh Fathar ismail menyampaikan harapannya agar bantuan ini dapat benar-benar membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dasar mereka. “Kami berharap BLT ini bisa memberikan manfaat bagi warga yang membutuhkan.”

Baca Juga:  Aiyub dari Honda NSS Grong-Grong Jenguk Aktor Senior Aceh Kuya Ali di RS Citra Husada

Dampak Positif BLT-DD Ekstrem

Bantuan ini diharapkan memberikan dampak positif bagi masyarakat, antara lain: Meringankan beban ekonomi warga kurang mampu, Meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa, Mengurangi kesenjangan sosial antar warga, Memperkuat daya beli masyarakat, Mendorong pertumbuhan ekonomi lokal.

Penerima BLT-DD adalah warga miskin atau rentan miskin yang tidak menerima bantuan sosial lainnya, sehingga program ini tepat sasaran dan dapat memberikan dampak nyata bagi masyarakat.

Pemerintah Desa Abeuk jaloh terus berupaya menghadirkan solusi bagi warganya, agar kesejahteraan dapat merata dan angka kemiskinan ekstrem dapat ditekan secara signifikan,ujarnya

Berita Terkait

Hutama Karya Tegaskan Komitmen Keselamatan Berkendara Melalui Sosialisasi ZERO ODOL
Pimpin Apel Terakhir Kejari Bireuen,Ingatkan Jajaran Untuk Selalu Layani Masyarakat Dan Berinovasi
Pante Bidari, Muhtar alias Tgk Muda, Keuchik Gampong Seuneubok Saboh yang terpilih
Bupati Madina Tak Tepat di Tengah Efisiensi Anggaran,Pagar Lama di Taman Panyabungan
Jangan Lantik Pejabat Karena Hubungan Keluarga dan Balas Jasa Politik
Jamin Keamanan Warga, Polres Bitung Gelar Patroli Gabungan PANTERA Presisi di Malam Hari
HRD : Bupati Jangan Terlena Dengan Agenda Seremonial
Siap Back-up Dalmas Inti, Polres Bitung Pimpin Latihan Kesiapsiagaan Jajaran Manado dan Minut
Berita ini 146 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 November 2025 - 15:50

Desa Sukamulya Memanas! Kepala Desa Diduga Alergi Pers, GOWI Desak Audit Wi-Fi dan Katapang Ratusan Juta Rupiah

Minggu, 2 November 2025 - 01:11

Kembangkan Desa Pinge lewat Story Telling Prodi S3 Bisnis Pariwisata PNB Gelar ICS

Sabtu, 1 November 2025 - 12:04

Jalan Menuju SD Negeri Batu Dua Ratus Aceh Tenggara Sangat Memprihatinkan

Sabtu, 1 November 2025 - 12:02

Skandal Aset Desa Cikuya: Dua Randis Raib, Sekdes Menghilang, Publik Minta Audit Total

Sabtu, 1 November 2025 - 12:01

Dirkrimsus Polda Banten Gelar Rakor Optimalisasi Peran PPNS, Dan Penyidik Polri Dalam Penegakan Hukum Yang Presisi

Jumat, 31 Oktober 2025 - 16:55

Putri Wartawati 1Kabar.com Bireuen Tembus Olimpiade Nasional O2SN

Jumat, 31 Oktober 2025 - 02:12

ASN BNN Pidie Jaya Raih Tiket Umrah dari Kapolda Aceh

Jumat, 31 Oktober 2025 - 00:57

Pembangunan TPT di Kampung Sawah Huluwarang Dorong Akses dan Ekonomi Desa Sukasaba

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x