Warga Bener Meriah Kecewa dengan Lambatnya Pengurusan NPWP di Kantor Pajak Pratama Bener Meriah

- Editor

Jumat, 21 Februari 2025 - 15:29

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah | Tribuneindonesia.com

Warga Kabupaten Bener Meriah, Provinsi Aceh, mengeluhkan lambatnya pengurusan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bener Meriah. Salah seorang warga mengeluhkan bahwa dirinya sudah bolak-balik ke kantor tersebut selama dua minggu, tetapi NPWP belum juga terbit.

Menurut aturan, Kantor Pelayanan Pajak (KPP) atau KP2KP harus menerbitkan kartu NPWP dan Surat Keterangan Terdaftar (SKT) paling lambat satu hari kerja. Namun, warga tersebut mengeluhkan bahwa petugas kantor pajak selalu memberikan jawaban bahwa layanan sedang ada gangguan.

“Seharusnya permasalahan gangguan ataupun apapun bentuknya harus sudah bisa diatasi minimal 3 hari kerja, bukan sampai berminggu. Ini kita mau melakukan pengurusan berkas menjadi tertunda gara-gara NPWP tidak terbit,” ujarnya.

Baca Juga:  M. Iqbal Kabag Hukum Pidana Unsyiah Merespon: "Asas Dominus Litis yang Terdapat Dalam RKUHAP Terhadap Kejaksaan Bisa Menyebabkan Absolutely Power.

Warga tersebut juga mengeluhkan bahwa teman-temannya yang berasal dari kabupaten lain tidak ada masalah dalam pembuatan NPWP, sehingga seakan-akan dirinya dianggap tidak serius dalam melakukan pengurusan administrasi.

Atas hal ini, warga tersebut meminta kepada Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bener Meriah untuk segera melakukan pembenahan dan memperbaiki pelayanan NPWP. “Jangan hanya duduk diam, kasihan masyarakat yang butuh pelayanan NPWP. Segera lakukan pembenahan dan ini sudah menjadi konsumsi public di Bener Meriah bahwa pengurusan NPWP di Bener Meriah sering ngadatnya dari pada tepat waktunya,” ujarnya. (Ct)

Berita Terkait

Mughi Prasetyo Gantikan Andy Rahmansyah Sebagai Kapolres Langsa
Wakapolda Aceh Berganti, Kapolri Tunjuk Komber Ari Wahyu Widodo Gantikan Brigjen Pol Misbahul Munauwar
Akhirnya Tuschad Cipta Herdani Gantikan Jatmiko Sebagai Kapolres Bireuen
Bendahara DPMG Bireuen Sudah Diaudit Inspektorat Bireuen ” Diduga Gelapkan Dana Kantor 1 Milyar Lebih”
Segudang PR Bupati Terpilih Aceh Timur
Kasus Korupsi Interior RSUD Muyang Kute Tak Kunjung Selesai, Kejari Dianggap Mandul
Pria Tanpa Identitas Ditangkap Saat Mencuri di RSU Datu Beru, Rekannya Kabur dengan Motor
Penyelundupan 100 Kg Sabu Jaringan Internasional Berhasil di Gagalkan TNI AL
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:58

Bahas Informasi Publik (Keuchik) Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:55

Pengadaan Sirup Menuai Isu Negatip, Guna Untuk Menjaga Inflasi

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:27

Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:07

Dirpolairud Polda Aceh Turun Langsung Bagikan Takjil untuk Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:54

Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi.

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:23

SMPN 3 Tanjung Morawa Salurkan Dana BOS Tahap I dan II, Susanti: Alhamdulillah Tepat Sasaran untuk Keperluan Sekolah Anak-Anak Didik

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:20

FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) Sinegerisitas Desa & Insan Pers Aceh Timur

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:57

Bupati Bireuen; Komitmen Tuntaskan Program yang Belum Selesai dan Perkuat Infrastruktur Daerah

Berita Terbaru

Hukum dan HAM

Pengadaan Sirup Menuai Isu Negatip, Guna Untuk Menjaga Inflasi

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:55

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x