Partai Perjuangan Aceh Bagikan Sembako dan Uang Tunai kepada Pengemudi Becak di Banda Aceh

- Editor

Selasa, 11 Maret 2025 - 04:15

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ket. Foto : Tampak Ketua DPD Partai Perjuangan Aceh (PPA) kota Langsa, ikut serta memberikan sumbangan kepada pengemudi becak di kota Banda Aceh

Banda Aceh | Tribuneindonesia.com

Partai Perjuangan Aceh (PPA) melakukan kegiatan sosial dengan membagikan sembako dan uang tunai kepada 150 orang para pengemudi becak yang ada di Kota Banda Aceh. Kegiatan ini dilaksanakan di kantor DPP PPA, Banda Aceh.

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian PPA terhadap masyarakat yang membutuhkan, terutama para pengemudi becak di kota Banda Aceh.

 

“Kami berharap kegiatan ini dapat membantu meringankan beban para pengemudi becak di Kota Banda Aceh,” kata Ketua DPD Kota Langsa Suhaida M.Yacob kepada Tribune indonesia.com

Baca Juga:  Tantangan Dunia Pertanian dalam ekonomi Kerakyatan di Tangan Generasi Muda Indonesia. 

Dalam kegiatan ini, PPA membagikan sembako yang terdiri dari beras, gula, dan minyak goreng, serta uang tunai, ujar Suhaida M.Yacob yang kerap di panggil Ida Acoi.

Para pengemudi becak yang menerima bantuan ini sangat berterima kasih kepada PPA atas kepeduliannya.

“Terima kasih kepada PPA yang telah membantu kami dengan memberikan sembako dan uang tunai,” kata salah satu pengemudi becak, dengan rasa gembira kemudia berlalu bergegas pulang.

Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi contoh bagi pihak lain untuk juga melakukan kegiatan sosial yang sama.

Dengan demikian, diharapkan dapat tercipta masyarakat yang lebih peduli dan saling membantu satu sama lain, pesan Ida Acoi. (Ct075)

Berita Terkait

JWI Turut Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79 Bersama Polda Aceh
Lagu Tareng-Tareng Kope Iringi Hari Perpisahan Kapolres Aceh Tengah Dengan Masyarakat
Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79, Kapolda Sulteng Tegaskan Komitmen Polri untuk Masyarakat
PENA PUJAKESUMA Turut Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79 Bersama Polda Aceh
Ketum TKN Kompas Nusantara Desak KPK Usut Tuntas OTT Pejabat Sumut: “Jangan Ada Intervensi, Ini Momentum Bersih-Bersih”
Terjangan Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah di Deli Serdang, 7 Desa di Kecamatan Pagar Merbau Terdampak Parah
Dua Titik Terbakar Bersamaan! Gudang dan Toko Monza Hangus Dilalap Api, Damkar Deli Serdang Kerahkan Seluruh Armada
Ferdian Efendi Terpilih Jadi Ketua PAC Pemuda Pancasila Galang, “Kami Yakin Kepemimpinannya Akan Membawa Kemajuan”
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:46

HRD Ikut Bahas Anggaran Bersama Menkeu, Gubernur BI dan Kepala Bappenas

Selasa, 1 Juli 2025 - 14:35

Tiga Tersangka Pencurian, Diserahkan Polsek Meureudu Polres Pidie Jaya ke Kejari

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:54

JWI Turut Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79 Bersama Polda Aceh

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:04

PMI Pidie Jaya Akan Gelar Musyawarah Ke-IV Pendaftaran Calon Ketua Baru Telah dibuka

Selasa, 1 Juli 2025 - 07:26

Lagu Tareng-Tareng Kope Iringi Hari Perpisahan Kapolres Aceh Tengah Dengan Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 03:30

Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79, Kapolda Sulteng Tegaskan Komitmen Polri untuk Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 03:26

PENA PUJAKESUMA Turut Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79 Bersama Polda Aceh

Selasa, 1 Juli 2025 - 01:39

Dukungan Terus Berdatangan Kepada, Tarmizi Yang Dipolisikan karena Bela Rakyatnya

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x