Program Penanaman Pangan Nasional, Wujud Nyata Program Ketahanan Pangan

- Editor

Selasa, 21 Januari 2025 - 08:33

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen | Tribune Indonesia

Dalam upaya mendukung program Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bireuen menggelar kegiatan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar dilaksanakan Selasa (21/1/ 2025 bertempat di Halaman SMKN 1 Kecamatan Simpang Mamplam.

Acara ini dimulai pukul 09.00 WIB, dan berlangsung secara serentak melalui sarana Zoom Meeting, melibatkan berbagai pihak di seluruh Indonesia, termasuk dinas tekait dalam pemerintahan kabupaten Bireuen.

Kegiatan yang dipusatkan di Pekarang SMKN 1 Simpang Mampla kabupaten Bireuen ini dihadiri oleh sejumlah pejabat Dinas terkait, termasuk juga tokoh masyarakat. di antaranya Kapolres AKBP Jatmiko SH, MH, Ketua DPRK Bireuen, Asisten II Setdakab Bireuen, Kadis Pertanian yang diwakili Kabid Pertanian, Kasubsi Penuntutan Eksekusi dan Eksaminasi Kejari Bireuen, Wakil Pengadilan Negeri Bireuen,Kepala Cabang Dinas Pendidikan Abdul Hamid, dan para tokoh masyarakat kecamatan Simpang Mamplam.

Baca Juga:  Nani Ismail Mokodongan Siap Memimpin Dekranasda Gorontalo

Dalam sambutanya Kapolres Bireuen yang Mengatasnamakan Kapolri, mengatakan,bahwa program ini merupakan langkah strategis dalam menjaga stabilitas ketahanan pangan di tengah tantangan global yang semakin kompleks.

“Penanaman jagung secara serentak ini bukan hanya simbolis, tetapi juga komitmen bersama dalam mendukung program pemerintah untuk menjamin ketersediaan pangan yang berkelanjutan,” ujarnya.

Selain itu juga, kegiatan ini menjadi bukti nyata sinergi lintas sektor yang melibatkan TNI, Polri, pemerintah daerah, serta lembaga pendidikan, demi mendukung terwujudnya ketahanan pangan yang tangguh di Kabupaten Bireuen.

Penanaman jagung sebagai salah satu komoditas utama diharapkan mampu meningkatkan produksi pangan Nasional sekaligus memberdayakan masyarakat di sektor pertanian. Dengan adanya dukungan dari berbagai pihak, program ini diharapkan menjadi langkah awal menuju swasembada pangan yang lebih kuat. “Tutupnya.(UmarAPandrah).

Berita Terkait

Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS
Diduga Bohongi Publik Soal LHKPN, IWO Desak KPK Panggil dan Periksa VP PLN Sayfa Auliya Achidsti
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0111/Bireuen Bantu Meratakan Tanah untuk Pengerasan Jalan.
Dilantiknya menjadi Ketua TP PKK Deli Serdang Ny. Hj. Jelita Asri Ludin Tambunan
Sidak di Pasar Girian, Polres Bitung Pastikan Takaran Minyak KITA Sesuai
Kapolres Bitung: Wartawan adalah Mitra Kepolisian dalam Mengedukasi Masyarakat
Wakil Bupati Safari diMasjid Jamik Baiturrahim Jangka, Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Petani dan Perkuat Silaturahmi.
Mughi Prasetyo Gantikan Andy Rahmansyah Sebagai Kapolres Langsa
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:58

Bahas Informasi Publik (Keuchik) Kecamatan Simpang Ulim Gelar FGD Perdana Di Aceh Timur

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:55

Pengadaan Sirup Menuai Isu Negatip, Guna Untuk Menjaga Inflasi

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:27

Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:07

Dirpolairud Polda Aceh Turun Langsung Bagikan Takjil untuk Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:54

Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi.

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:23

SMPN 3 Tanjung Morawa Salurkan Dana BOS Tahap I dan II, Susanti: Alhamdulillah Tepat Sasaran untuk Keperluan Sekolah Anak-Anak Didik

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:20

FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) Sinegerisitas Desa & Insan Pers Aceh Timur

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:57

Bupati Bireuen; Komitmen Tuntaskan Program yang Belum Selesai dan Perkuat Infrastruktur Daerah

Berita Terbaru

Hukum dan HAM

Pengadaan Sirup Menuai Isu Negatip, Guna Untuk Menjaga Inflasi

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:55

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x