Hardiknas Wabup Aceh Tamiang Apreasiasi anak-anak Atam Khatam Al Qur’an.

- Editor

Jumat, 2 Mei 2025 - 12:40

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaeang Baru | TribuneIndonesia.com

Untuk mewujudkan generasi yang mengenal dan mencintai Al-Qur’an, Pemkab Aceh Tamiang melalui Majelis Pendidikan Daerah (MPD) dan Dinas Pendidikan & Kebudayaan menggelar Khatam Qur’an bagi siswa/i kelas VI tingkat SD/MI Se-Kecamatan Karang Baru, di Tribun Lapangan Upacara Kantor Bupati, Jum’at, 02-05-2025.

Wakil Bupati, Ismail,SE.I, yang membuka kegiatan menyebutkan, kegiatan ini sejalan dengan misi Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tamiang 2025-2030 yakni “Memperkuat penerapan Syariat Islam dengan meningkatkan pemahaman, pengimplementasian, dan pengawasan yang berkualitas, sesuai dengan prinsip-prinsip keadilan dan keberagaman”.

Dan Ismail dalam kesempatan itu menyampaikan rasa bangganya, terhadap anak-anak yang sudah ikut dalam khatam qur’an. Ujarnya.

“Saya merasa sangat bangga dan bahagia bisa berada di tengah-tengah kalian semua, khususnya dalam acara yang sangat istimewa ini. Untuk memperingati Hari Pendidikan Nasional sekaligus merayakan keberhasilan anak-anak kita dalam menyelesaikan bacaan 30 juz Al-Qur’an. Ini adalah momen yang sangat luar biasa, terutama bagi anak-anak kelas enam Sekolah Dasar dan Madrasah Ibtidaiyah,” tutur Wabup Ismail.

Bukan tanpa alasan, diungkapkan Wabup, dalam menyelesaikan bacaan 30 juz Al-Qur’an bukanlah perkara yang mudah. Ketika seseorang khatam Al-Qur’an, ada 60.000 malaikat yang mendoakan kebaikan untuknya.

Baca Juga:  Program Makan Bergizi Gratis di SMP Negeri 1 Delima Disambut Antusias Siswa dan Guru

Coba “Bayangkan, kalau ada ratusan anak seperti kalian yang khatam, berarti ada jutaan malaikat yang mendoakan kita hari ini. Masya Allah!,” ucapnya.

Diungkapkannya, Khatam Al-Qur’an bukan hanya tentang membaca dari awal sampai akhir, tapi tentang semangat untuk terus belajar, mengenal nilai-nilai kebaikan, dan mendekatkan diri kepada Allah SAW. Ini adalah bagian dari merdeka belajar yang sesungguhnya, belajar dengan hati, bukan karena terpaksa.

Wabup Ismail, mengApresiasi kerja keras,dan dedikasi para guru pembimbing dalam mendampingi, serta mendidik generasi yang bukan hanya sekedar pintar secara akademik,namun kuat iman dan berakhlaknya.

Selanjutnya kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikjar) Aceh Tamiang, Abdul Muthalib melaporkan bahwasanya program wajib khatam qur’an di sekolah sudah berlansung sejak tahun 2022. Sehingga direncanakan pada tahun 2025 dibuat tingkat Kabupaten. Namun hal ini tertunda akibat adanya efisiensi dan permasalahan ekonomi. Adapun
Proses khatam tersebut dipandu Ustad Hasan Abdul Salam Al-Hafiz.

Berita Terkait

Kapolsek Sunggal Ajak Siswa SMKN 9 Medan Jauhi Hal Negatif dan Bangun Motivasi Positif
Pelindo Regional 1 Belawan Laksanakan Program “Pelindo Mengajar” di SMP Yaspemda Belawan
Pelindo Regional 1 Gelar Program “Pelindo Mengajar” di SMK Swasta Hang Tuah Belawan
MTsN 8 Pidie Rayakan Maulid Nabi Muhammad SAW: Meneladani Akhlak Rasul, Membangun Generasi Unggul Islami
Melalui Kunjungan Syeikh Saeb Helles, SMA Negeri 2 Delima Tanamkan Nilai Kemanusiaan dan Solidaritas Dunia Islam
Dinas Perpustakaan Pidie Dorong Literasi Digital dan Gemar Membaca Sejak Dini
SMP Negeri 1 Manyak Payed Sambut Baik Silaturahmi dan Kolaborasi Bersama Pemerintah Desa dan Masyarakat
Integritas Pendidikan Patia Dipertaruhkan: JBB Bongkar Konflik Kepentingan dan Lemahnya Pengawasan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 22:31

Menguak Peran Satgas Anti Pungli Sebagai Peringan Beban Buruh dan Pelaku Usaha

Senin, 3 November 2025 - 20:47

Memastikan Kelanjutan Program Prioritas di Tengah Pengurangan Dana Pusat: Strategi ASN Pemkab Langkat Menjawab Tantangan Anggaran

Senin, 3 November 2025 - 19:11

Dugaan Penganiayaan dan Pengrusakan oleh Oknum Polisi di Sergai: Kasus Masih Berproses dan Dirincikan di Meja Hukum

Senin, 3 November 2025 - 18:14

Kinerja Sosial Bank Sumut dalam Membangun Citra dan Kesejahteraan: Meriahnya Kegiatan Donor Darah di Ulang Tahun ke 64

Senin, 3 November 2025 - 11:03

Komitmen Jaga Kamtibmas, Kurang dari 12 Jam, Pelaku Penganiayaan Berat di Bitung Dibekuk

Senin, 3 November 2025 - 08:25

Lima Rumah Terbakar di Desa Batu Hamparan, BPBD Aceh Tenggara Gerak Cepat Padamkan Api

Senin, 3 November 2025 - 07:47

Cegah Kenakalan Remaja, Kapolsek Matuari Bina Kelompok Pelaku Tawuran dengan Ibadah dan Olahraga Bersama

Senin, 3 November 2025 - 06:16

Bupati Simeulue Temui HRD di Bireuen

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x