Masyarakat Antusias saat Kapolri Turun Langsung Berbagi Takjil

- Editor

Senin, 17 Maret 2025 - 12:48

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jakarta/Tribuneindonesia.com

Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo menggelar kegiatan bagi-bagi takjil kepada masyarakat pengguna jalan. Kegiatan ini diselenggarakan bersama insan media dengan total takjil yang dibagikan sebanyak 1.000 box.

Jenderal Sigit pun membagikan ribuan takjil itu secara langsung di Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, yang disambut antusias masyarakat. Turut mendampingi, Kabaintelkam Polri Komjen Syahardiantono, Kadivhumas Polri Irjen Sandi Nugroho, Karopenmas Divisihumas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko, dan Karomultimedia Divisi Humas Polri Brigjen Gatot Repli Handoko.

Disampaikan Kapolri, kegiatan ini merupakan bentuk peduli Polri kepada masyarakat di tengah hangatnya suasana Ramadhan.

Baca Juga:  Polres Bitung Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Muhammadiyah

“Alhamdulillah, bersyukur bisa membagi takjil dengan teman-teman, khususnya untuk saudara-saudara kita yang akan berbuka puasa. Mudah-mudahan apa yang kita kerjakan bersamaan ini menjadi barokah buat semuannya,” ungkap Kapolri, Senin, 17 Maret 2025.

Salah satu pengemudi ojek daring yang menerima bingkisan pun mengucapkan rasa syukur atas pemberian tersebut. Di tengah rintik hujan, mereka diberikan bingkisan oleh Kapolri untuk berbuka puasa.

“Terima kasih pak, berkah, jazakumullah khairan katsiran,” ujar salah satu pengemudi ojek daring usai menerima bingkisan.

Berita Terkait

Koordinasi Pengamanan Idul Fitri 1446 H: Polres Bitung dan Instansi Terkait Gelar Rapat
Kapolres Bitung Serahkan Baksos Polri Presisi ke Ormas Islam BSM Kota Bitung
Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polda Aceh: Targetkan Profesionalitas Polri
Wakapolda Aceh Hadiri Rapat Forkopimda Bersama Bupati dan Wali Kota
Polda Aceh: Hotline Mudik 110 Siap Layani Masyarakat 24 Jam secara Gratis
Tak Kenal Menyerah! Satgas TMMD Ke-123 Lanjutkan Proses Pengerasan Jalan untuk Memperbaiki Akses Warga.
Satgas TMMD Cat Tower Air, Wujudkan Fasilitas Bersih untuk Masyarakat.
Pemanfaatan Tanah Batu sebagai Jalan Trobosan Percepat Pembangunan TMMD Ke-123.
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 16:01

Koordinasi Pengamanan Idul Fitri 1446 H: Polres Bitung dan Instansi Terkait Gelar Rapat

Senin, 17 Maret 2025 - 12:48

Masyarakat Antusias saat Kapolri Turun Langsung Berbagi Takjil

Senin, 17 Maret 2025 - 12:46

Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polda Aceh: Targetkan Profesionalitas Polri

Senin, 17 Maret 2025 - 12:44

Wakapolda Aceh Hadiri Rapat Forkopimda Bersama Bupati dan Wali Kota

Senin, 17 Maret 2025 - 09:40

Polda Aceh: Hotline Mudik 110 Siap Layani Masyarakat 24 Jam secara Gratis

Senin, 17 Maret 2025 - 03:09

Tak Kenal Menyerah! Satgas TMMD Ke-123 Lanjutkan Proses Pengerasan Jalan untuk Memperbaiki Akses Warga.

Senin, 17 Maret 2025 - 03:07

Satgas TMMD Cat Tower Air, Wujudkan Fasilitas Bersih untuk Masyarakat.

Senin, 17 Maret 2025 - 03:04

Pemanfaatan Tanah Batu sebagai Jalan Trobosan Percepat Pembangunan TMMD Ke-123.

Berita Terbaru

Pemerintahan dan Berita Daerah

Wabup Bireuen Ir H Razuardi MT Buka Musrenbang Wilayah Barat

Senin, 17 Mar 2025 - 17:37

Pemerintahan dan Berita Daerah

HRD Kritisi Kebijakan Bupati, Dana Desa di Bireuen Belum Cair

Senin, 17 Mar 2025 - 15:33

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x