Dukung Progeram Pemerintah Polres Bitung dan Bhayangkari Gelar Kegiatan Makanan Bergizi Gratis Tingkatkan Kesehatan Para Siswa

- Editor

Senin, 20 Januari 2025 - 16:19

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Bitung, Sulut – TribuneIndonesia.com,

 

Kegiatan pemberian makanan bergizi gratis untuk anak-anak sekolah dilaksanakan oleh Kapolres Bitung AKBP Albert Zai, SIK, MH, bersama Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Bitung Ny. Detta Albert Zai. Kegiatan yang dilangsungkan bertempat di SD Katholik Stefanus Aertembaga pada hari Senin, (20/01/25), diikuti oleh Waka Polres, PJU Polres Bitung serta anggota Bhayangkari.

Diketahu Kegiatan dimulai pada pukul 09.30 Wita diawali dengan doa bersama selanjutnya Kapolres Bitung AKBP. Albert Zai, SIK, MH menyampaikan bahwa pelaksanaan Pemberian Makan Bergizi Gratis kepada Siswa/Siswi SD Katholik Stefanus Aertembaga Bitung, bertujuan untuk mendukung Program Presiden Republik Indonesia Bapak Prabowo Subianto.

Selain itu, Kegiatan Pemberian Makanan Bergizi Gratis akan terus dilakukan oleh Polres Bitung dan Jajaran guna menunjang Program pemerintah, diharapkan dengan adanya Pemberian Makanan Bergizi Gratis (MBG) ini, Tujuannya memberikan asupan gizi sehingga siswa-siswi menjadi kuat, sehat dan cerdas dalam mencapai cita-cita mereka.

Selanjutnya Kepala Sekolah (Kepsek) SD Katholik Stefanus Aertembaga Wihelmine Rengga, S.Pd, M.Pd,, menyampaikan terima kasih kepada Kapolres Bitung dan Ketua Bhayangkari Cabang Bitung.

Baca Juga:  Mari Cerita (MaCe) Papua

“Sekolah Kami memiliki 59 siswa dan siswi, Kegiatan pemberian makan bergizi gratis ini sangat membantu meningkatkan kesehatan dan kesadaran belajar bagi para siswa-siswi.” Pungkas Kepsek.

Dalam kegiatan pembagian makanan bergizi gratis, Kapolres Bitung beserta PJU dan Bhayangkari membagikan makanan dengan penuh keramahan dan humanis kepada siswa-siswi SD Katholik Stefanus Aertembaga. Kegiatan tersebut berakhir pada pukul 10.15 Wita.

Kegitan tersebut dihadiri oleh Kapolres Bitung AKBP. Albert Zai, SIK, MH, Ketua Bhayangkari Cabang Bitung Ny. Detta Albert Zai, Waka Polres Bitung KOMPOL. J. H. Daniel Korompis, SE , Wakil Ketua Bhayangkari Cabang Bitung Ny. Sutjanet Daniel Korompis, Kepala Sekolah SD Katholik Stefanus Aertembaga Ibu Wihelmine Rengga, S.Pd, M.Pd, PJU Polres Bitung, Pengurus Bhayangkari Cabang Bitung, Kapolsek Maesa AKP Ferry Padama.,SH, Kapolsek Aertembaga IPTU. Tuegeh D. Darus, S.Sos, Personil Polres Bitung, Polsek Aertembaga serta para Gruru SD Katholik Stefanus Aertembaga. (Talia)

 

Berita Terkait

1.200 Peker Sembako di berikan untuk Disabilitas di Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS
Diduga Bohongi Publik Soal LHKPN, IWO Desak KPK Panggil dan Periksa VP PLN Sayfa Auliya Achidsti
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0111/Bireuen Bantu Meratakan Tanah untuk Pengerasan Jalan.
Dilantiknya menjadi Ketua TP PKK Deli Serdang Ny. Hj. Jelita Asri Ludin Tambunan
Sidak di Pasar Girian, Polres Bitung Pastikan Takaran Minyak KITA Sesuai
Kapolres Bitung: Wartawan adalah Mitra Kepolisian dalam Mengedukasi Masyarakat
Wakil Bupati Safari diMasjid Jamik Baiturrahim Jangka, Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Petani dan Perkuat Silaturahmi.
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:27

Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Sambut Kunjungan Ketua Umum Pipas Dalam Rangka Peduli Kasih PIPAS

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:27

Diduga Bohongi Publik Soal LHKPN, IWO Desak KPK Panggil dan Periksa VP PLN Sayfa Auliya Achidsti

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:14

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0111/Bireuen Bantu Meratakan Tanah untuk Pengerasan Jalan.

Jumat, 14 Maret 2025 - 03:00

Dilantiknya menjadi Ketua TP PKK Deli Serdang Ny. Hj. Jelita Asri Ludin Tambunan

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:45

Sidak di Pasar Girian, Polres Bitung Pastikan Takaran Minyak KITA Sesuai

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:17

Kapolres Bitung: Wartawan adalah Mitra Kepolisian dalam Mengedukasi Masyarakat

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:53

Wakil Bupati Safari diMasjid Jamik Baiturrahim Jangka, Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Petani dan Perkuat Silaturahmi.

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:05

Mughi Prasetyo Gantikan Andy Rahmansyah Sebagai Kapolres Langsa

Berita Terbaru

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x